Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2011

Ego

Ego Ricky N. R. Musibah terjadi kapan saja Memang hanya perlu percaya Di ujung jalan ada cahaya Yang damai dan tentramkan jiwa Tatkala amanah tak dipertanggungjawabkan Tatkala prioritas tak diperhatikan Tatkala yang terpenting diabaikan Apakah ada jalan berbaikan? Hidup tak hanya milik pribadi Ego memang selalu menghantui Nila setitik jangan merusaki Jalan luruslah yang harus ditapaki Waktu lalu jangan disesali Kesal tetap selalu di hati Hanya satu hal pasti Mati --sebuah coretan pena hampir tumpul

Uninvited Guests

Akhir-akhir ini, saya didatangi "tamu tak diundang" setiap harinya. Yep, teman-teman saya selalu datang setiap harinya. Hal ini disebabkan karena ada UKK setiap harinya dimulai dari hari Kamis kemarin, dan berakhir hari Selasa nanti. Mereka datang karena ingin belajar bersama saya. Nah, yang datang menjadi ramai oleh sebab saya 'open-open' aja bagi siapa saja yang mau datang ke rumah untuk belajar. Tambah-tambah pengalaman mengajar orang, dan juga keuntungan sendiri bagi saya oleh karena tidak perlu lagi belajar sendiri. Namun, ada beberapa hal lain yang membuat mereka betah sekali di rumah saya.

Drama, Lama

Tragedi pagi-pagi. Hal ini tetntu saja sangat dihindari. Biasanya, ya, kalau sudah maunya buru-buru itu ada aja yang tiba-tiba diluar kehendak. Contoh, misalnya pagi-pagi udah mau ngeprint, eh, tau-tau printernya ngadat. Hari ini ada lagi kehebohan lain, bukan yang standar seperti tadi.

Akhir Sebuah Masa

"Setiap awal akan menemui akhir". Sebuah 'quote' yang sering kita dengar dan benar adanya. Tak ada yang abadi, sama seperti kelas saya sekarang, XI-IPA 3.

Futsal Superstar

Libur lagi, libur lagi. Oh indahnya minggu ini, minggu yang penuh liburan. Hanya saja kompensasinya adalah waktu yang tertinggal harus dikejar. Namun, tatkala ada kesempatan, nikmati saja, lah .. Hehe Mengisi waktu kosong, saya diajak teman-teman untuk bermain futsal.